Dapurlagi - Bagi para orang tua, jajanan timus mungkin tidak asing lagi buat mereka. Berbeda dengan anak zaman sekarang yang mungkin merasa asing dengan kue bernama Timus Ubi. Padahal, kue tradisional ini memiliki rasa yang tak kalah enaknya dari kue modern saat ini, bahkan bisa dikatakan lebih sehat karena dibuat tanpa ada penambahan bahan-bahan kimia berbahaya. Kue Timus dibuat dari bahan Ubi jalar atau ketela rambat yang manis, baik ubi jalar ungu, orange, putih, maupun kuning. Rasa Gurih Telur Asin Ternyata Simpan Manfaat Hebat Ini
timus ubi/http://www.masakandapurku.com |
Jika Anda termasuk salah satu penggemar kue timus, namun saat ini kesulitan menemukan kue yang nikmat dan legit ini, sebaiknya cobalah untuk membuatnya sendiri di rumah. Jangan takut gagal, karena untuk membuat kue timus prosesnya sangatlah mudah. Tak percaya, simak aja step by step cara membuatnya berikut ini : Jamur Goreng Tepung yang Gurih dan Renyah, Ini Resep Cara Membuatnya
Bahan Membuat Timus :
• 250 g ubi jalar, kukus, lalu haluskan
• 3 sdm tepung tapioka
• gula pasir secukupnya (sesuai selera)
• 1 sdm vanili
• Sedikit garam
• 3 sdm tepung tapioka
• gula pasir secukupnya (sesuai selera)
• 1 sdm vanili
• Sedikit garam
Cara Membuat Timus legit dan enak :
1. Setelah mengukus dan menghaluskan ubi, segera tambahkan gula pasir, vanili, garam dan tapioca
2. Uleni adonan hingga kalis dan merata
3. Bentuk adonan menjadi bentuk yang lonjong, dinginkan dulu agar teksturnya lebih kuat
4. Panaskan minyak goreng, goreng hingga kering dan matang. Jangan sering dobolak-balik agar tidak hancur
5. Setelah matang, angkat dan tiriskan
6. Kue Timus ubi yang legit siap disajikan hangat-hangat.
Untuk membuat kue timus ubi, Anda tidak perlu ribet apalagi memakan banyak waktu bukan? Semoga informasi diatas dapat menambah wawasan dan pengetahuan kita semua.
2. Uleni adonan hingga kalis dan merata
3. Bentuk adonan menjadi bentuk yang lonjong, dinginkan dulu agar teksturnya lebih kuat
4. Panaskan minyak goreng, goreng hingga kering dan matang. Jangan sering dobolak-balik agar tidak hancur
5. Setelah matang, angkat dan tiriskan
6. Kue Timus ubi yang legit siap disajikan hangat-hangat.
Untuk membuat kue timus ubi, Anda tidak perlu ribet apalagi memakan banyak waktu bukan? Semoga informasi diatas dapat menambah wawasan dan pengetahuan kita semua.